Berikan contoh sikap hormat dan patuh kepada orang tua saat

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwi788871 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan contoh sikap hormat dan patuh kepada orang tua saat keduannya telah meningggal dunia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

sikap hormat dan patuh kepada orang tua saat keduannya telah meningggal dunia contohnya adalah :

  • Melakukan sesuatu yang lebih baik daripada hari sebelumnya agar tidak mengecewakan mereka di dunia akhirat
  • Selalu mendoakan mereka apabila mereka sudah mati
  • Mengumpulkan sebanyak banyaknya pahala dan menghafal 1 al quran agar bisa membawa mereka ke syurga

Sikap yang patut dicontohi tadi adalah sikap hormat dan patuh kepada orang tua saat keduannya telah meningggal dunia dimana kita tidak akan pernah mengecewakan mereka mau di dunia ataupun akhirat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21