2. Begitu pentingnya waktu bagi kehidupan manusia, maka kita harus

Berikut ini adalah pertanyaan dari 4r1y4n1k4rt1k4s4r1 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2. Begitu pentingnya waktu bagi kehidupan manusia, maka kita harus bisa memanfaatkan waktu dengansebaik-baiknya, orang yang tidak bisa menggunakan dan menghargai waktu dengan baik maka mereka
termasuk golongan ...
a. Orang yang terlambat
c. Orang yang rugi
b. Para pendosa
d. Penghuni Surga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم

Answer:

orang yang tidak bisa menggunakan dan menghargai waktu dengan baik maka mereka termasuk golongan ... c. Orang yang rugi.

Explanation:

Waktu adalah emas. waktu sangat penting bagi kehidupan manusia , dan kita harus bisa memanfaatkan waktu dengan sebaik-baiknya, maka orang yang tidak bisa menggunakan dan menghargai waktu dengan baik maka mereka termasuk golongan orang-orang yang merugi. Sebagaimana telah dijelaskan dalam QS. Al-Ashr ayat 1 sampai 3:

وَٱلۡعَصۡرِ

Demi masa.

إِنَّ ٱلۡإِنسَٰنَ لَفِي خُسۡرٍ

Sungguh, manusia berada dalam kerugian,

إِلَّا ٱلَّذِينَ ءَامَنُواْ وَعَمِلُواْ ٱلصَّٰلِحَٰتِ وَتَوَاصَوۡاْ بِٱلۡحَقِّ وَتَوَاصَوۡاْ بِٱلصَّبۡرِ

kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan serta saling menasihati untuk kebenaran dan saling menasihati untuk kesabaran.

---------------------------------------------------

Demikian lah penjabaran dari kakak. Semoga dengan iLmu yang sedikit ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Jangan lupa terus berusaha dan berdoa.

Pelajari Lebih Lanjut

.

DETAIL JAWABAN

  • Mapel : PAI
  • Kelas : 10
  • Materi : Bab 12 -Al-Quran & Hadits Sebagai Pedoman Hidup
  • Kata Kunci : Manfaat orang yang menggunakan dan menghargai waktu, QS. Al-Ashr
  • Kode Soal : 14
  • Kode Kategorisasi : 10.14.12

.

#KeepAsking

Stop Copy Paste!

☆BelajarBahasaArab

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BelajarBahasaArab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21