40.Amal saleh ini berupa menjalankan segala apa yang diperintahkan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunitaputri345 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

40.Amal saleh ini berupa menjalankan segala apa yang diperintahkan dan meninggalkan segala apa yang dilarang oleh Allah SWT. Berikut ini merupakan contoh perilaku amal saleh kepada Allah yang tepat adalah .... *2 poin

A.membuang sampah pada tempatnya, membersihkan kelas sesuai piket

B.menolong teman yang sedah kesusahan, bersedekah, membantu ayah dan ibu

C.shalat, zakat, puasa, pergi haji, membaca al Qur’an dan ibadah lainnya

D.beriman kepada malaikat Mikail yang membagi rezeki kita

41.Zahira adalah anak yang baik. Ketika pulang sekolah ia naik bis. Setelah ia duduk, tak berselang beberapa lama kemudian, tiba-tiba ada seorang nenek tua naik ke dalam bis itu. Karena bis penuh dengan penumpang, maka nenek tersebut tidak kebagian tempat duduk. Akhirnya dengan santun Zahira mempersilahkan nenek tersebut untuk menduduki tempat duduknya dandia rela berdiri. Perilaku yang dilakukan Zahira merupakan contoh .... *

2 poin

A.amal saleh kepada diri sendiri

B.amal saleh kepada sesama

C.amal saleh kepada Allah

D.amal saleh kepada lingkungan


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

40 . C.shalat, zakat, puasa, pergi haji, membaca al Qur’an dan ibadah lainnya

41. B.amal saleh kepada sesama

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intankdewi19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21