13. Perhatikan beberapa perilaku berikut!(1) Mengucap salam ketika saling berpapasan(2)

Berikut ini adalah pertanyaan dari lumatuzzakiyya pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

13. Perhatikan beberapa perilaku berikut!(1) Mengucap salam ketika saling berpapasan
(2) Mengerjakan tugas sekolah dengan baik
(3) Mengirimkan surat ijin kalau berhalangan hadir ke sekolah
(4) Menyontek jawaban ulangan ketika tidak diawasi oleh Bapak/Ibu Guru
(5) Semangat mendengarkan penjelasan Bapak/Ibu Guru
(6) Tidak melaksanakan piket kelas
Dari beberapa perilaku diatas, yang merupakan perilaku taat kepada Bapak/Ibu Guru
adalah....
A. (1), (2), (3), (5)
B. (1), (2), (3), (6)
C. (2), (3), (4), (5)
D. (3), (4), (5),(6)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. (1), (2), (3), (5)

Penjelasan:

(1) Mengucap salam ketika saling berpapasan

(2) Mengerjakan tugas sekolah dengan baik

(3) Mengirimkan surat ijin kalau berhalangan hadir ke sekolah

(5) Semangat mendengarkan penjelasan Bapak/Ibu Guru

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salsabillairawan234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Jun 21