Berikut ini adalah pertanyaan dari fankapuja7443 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. Apa saja 3 hal yang dapat didefinisikan dalam analisis/perancang algoritma
4. Apa tujuan dari pengenalan pola?
maaf salah milih mapel..... Ini Informatika
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
•°•Mengapa Computational Thinking Penting Diajarkan?
Berpikir/pemikiran komputasi adalah teknik pemecahan masalah yang sangat luas wilayah penerapannya, bukan hanya untuk menyelesaikan masalah seputar ilmu komputer saja, melainkan juga untuk menyelesaikan berbagai masalah di dalam kehidupan sehari-hari.
•°•Apakah yang dimaksud dengan Graf?
Dalam matematika dan ilmu komputer, sebuah graf adalah objek dasar pelajaran dalam teori graf. Dalam bahasa sehari-hari, sebuah graf adalah himpunan dari objek-objek yang dinamakan titik, simpul, atau sudut dihubungkan oleh penghubung yang dinamakan garis atau sisi.
•°•Apa saja 3 hal yang dapat didefinisikan dalam analisis/perancang algoritma
>•Definisi Algoritma
Algoritma merupakan langkah-langkah (prosedur) yang harus dilakukan untuk menyelesaikan sebuah masalah.
Dalam mendefinisikan algoritma, kita harus dapat mendefinisikan tiga hal utama dengan jelas, yaitu:
1.Masalah
yaitu sebuah persoalan yang ingin diselesaikan oleh sebuah algoritma.
2.Masukan
yaitu contoh data atau keadaan yang menjadi permasalahan.
3.Keluaran
yaitu bentuk akhir dari data atau keadaan setelah algoritma diimplementasikan ke masukan. Keluaran merupakan hasil ideal yang diinginkan dan dianggap telah menyelesaikan masalah.
•°•Apa tujuan dari pengenalan pola?
Manfaat dari pengenalan Pola ini adalah mengklasifikasi dan mendeskripsikan pola tau objek kompleks melalui pengetahuan sifat-sifat atau ciri-ciri objek tersebut.
Penjelasan:
- Answer by.Naeliaizza
- semoga membantu
- Terimakasih..
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naeliaizzaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 28 Jun 21