1. Bagaimana pendapat kalian tentang Pramuka secara daring / online?2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari anirachmadhani pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Bagaimana pendapat kalian tentang Pramuka secara daring / online?2. Tuliskan kesan kalian saat menjalankan Kegiatan Pramuka Daring selama 1 tahun
3. Tuliskan pesan kalian untuk kakak - kakak Dewan Penggalang! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Menurut saya, pramuka yang dilakukan secara daring / online tidak efektif karena tidak bisa bertemu secara langsung ke kakak yang mengajar selain itu juga tidak bisa terjun langsung ke lapangan untuk praktek. Penyampaian yang dilakukan juga cenderung sulit apabila adanya halangan koneksi.

2. Kesan saya saat menjalankan kegiatan pramuka daring selama 1 tahun adalah saya merasa agak kesulitan karena tidak bisa terjun secara langsung ke lapangan untuk praktek.

3. Kakak - kakak dewan penggalang, mohon bantuannya kakak untuk membantu kami jika ada kesulitan, sehat selalu juga kakak .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh playerr319 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21