a.1 dan b – 2 dan db.2 dan a –

Berikut ini adalah pertanyaan dari felisaica08 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

A.1 dan b – 2 dan d
b.2 dan a – 3 dan c
c.3 dan c – 1 dan b
d.3 dan d – 4 dan a​
a.1 dan b – 2 dan db.2 dan a – 3 dan cc.3 dan c – 1 dan bd.3 dan d – 4 dan a​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pasangan nama Khalifah dengan gelar/julukannya adalah (B) 2 dan A - 3 dan C.

Pembahasan

Selepas Rasulullah SAW wafat, para sahabat Nabi tak pernah patah semangat untuk meneruskan perjuangan dakwah Nabi Muhammad SAW. Salah satu dakwah yang diteruskan oleh para sahabat Nabi ialah dalam membangun negara.

Para sahabat yang memimpin umat Islam dan meneruskan perjuangan dakwah Rasulullah SAW disebut dengan sebutan khalifah. Dari kesekian banyaknya khalifah, terdapat 4 sahabat Nabi yang merupakan khalifah yang mendapatkan gelar khulafaur rasyidin, yaitu orang-orang atau para pemimpin (khalifah) yang mendapatkan petunjuk (hidayah) dari Allah SWT. Keempat sahabat Nabi tersebut yaitu:

  1. Abu Bakar Ash-Shidiq ra. Beliau merupakan khalifah pertama sesudah wafatnya Rasulullah SAW. Pada masa Rasulullah SAW, beliau mendapatkan gelar Ash-Shidiqoleh Rasulullah yang memiliki artibenar. Hal ini karena beliaulah yang membenarkan peristiwa Isra' dan Mi'raj nya Nabi Muhammad SAW.
  2. Umar bin Khattab ra. Beliau merupakan khalifah kedua, setelah wafatnya Rasulullah SAW dan khalifah pertama (Abu Bakar). Beliau dikenal sebagai orang yang gagah berani dan tegas. Setelah memeluk agama Islam, beliau mendapatkan gelar Al-Faruqoleh Rasulullah SAW yang memiliki artiSinga padang pasir, karena keberaniannya.
  3. Utsman bin 'Affan ra. Beliau adalah khalifah ketiga, setelah wafatnya Rasulullah SAW dan berakhirnya masa Umar bin Khattab. Beliau dikenal sebagai seorang pedagang yang sangat kaya lagi dermawan. Beliau diberi gelar Dzunnur'ainoleh Rasulullah SAW yang berartipemilik dua cahaya. Julukan ini diterimanya karena beliau menikahi dua orang putri Rasulullah SAW, yaitu RuqayahdanUmmu Kultsum.
  4. Ali bin Abi Thalib ra. Beliau termasuk khulafaur rasyidin, khalifah keempat pengganti Utsman bin 'Affan. Beliau terkenal karena kecerdasannya. Oleh sebab itu, beliau mendapatkan gelar Babul 'Ilmidari Rasulullah SAW yang memiliki artipintu/gerbang ilmu.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

Mapel: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Kelas: 7

Bab: Bab 12 - Penerus Perjuangan Nabi Muhammad SAW

Kode kategorisasi: 7.14.12

Kata kunci: khalifah, gelar/julukan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Sep 22