Seorang muslim yang sudah berusaha dengan bekerja keras merasa belum

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rifan1030 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang muslim yang sudah berusaha dengan bekerja keras merasa belum memperoleh hasil yang memuaskan sesuai keinginannya. Apa yang seharusnya dilakukan oleh muslim tersebut jika ia beriman kepada Qadha dan Qadar?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kita sebagai umat muslim yg beriman,tak pernah mengenal dengan yg namanya putus asa. Karena kita percaya seberapa kita berusahanya pasti Allah akan melihatnya dan akan memberikan rezeki yg tdk disangka-sangka.

Jadi kita sebagai umat muslim yg beriman kpd Qadha dan Qadar,kita hanya bisa Berikhtiar kepada Allah SWT.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsziza09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21