Kata yang tepat untuk melengkapi ayat diatas adalah …………..​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ariniaprilyanti pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kata yang tepat untuk melengkapi ayat diatas adalah …………..​
Kata yang tepat untuk melengkapi ayat diatas adalah …………..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban Opsi: C. إِنَّ ٱللَّهَ مَعَ ٱلصَّٰبِرِينَ

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ ٱسْتَعِينُوا۟ بِٱلصَّبْرِ وَٱلصَّلَوٰةِ ۚ إِنَّ ٱللَّهَ مَعَ ٱلصَّٰبِرِينَ

Latin:

Yā ayyuhallażīna āmanusta'īnụ biṣ-ṣabri waṣ-ṣalāh, innallāha ma'aṣ-ṣābirīn

Artinya:

Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.

(Q.S. Al-Baqarah, ayat 153)

Sabar adalah menahan diri dalam sebuah penderitaan karena menahan hawa nafsu untuk berontak terhadap sesuatu.

Contoh perilaku Sabar yaitu:

  • Sabar dalam menghadapi cobaan hidup, misalkan kita diberi Allah SWT. cobaan berupa sakit, kita tetap sabar tidak mengeluh, tidak putus asa, kita tetap menjalaninya dengan senyum.

Penjelasan:

Semoga membantu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thegrills89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Sep 22