13. Meskipun Abu Jahal amat memusuhi Nabi dan gemar berbuat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ameliaputrimdcell pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

13. Meskipun Abu Jahal amat memusuhi Nabi dan gemar berbuat jelek kepada beliau, setiap malam Abu Jahal seringkali berjalan melewati rumah Nabi untuk mendengarkan bacaan Al-Qur'an. Ternyata ayat-ayat suci Al-Qur'an telah masuk ke dalam hati Abu Jahal namun ia menolak keras untuk beriman meski ia tahu bahwa isi Al-Qur'an adalah kebenaran. Sikap yang ditunjukkan Abu Jahal adalah ....A. Kidzib
B. Kitman
C. Khianat
D. Baladah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.baladah

Penjelasan:

karena

  • baladah artinya bodoh
  • kidzib (berbohong),
  • khianah (berkhianat),
  • Kitman (menyembunyikan sesuatu).

walaupun dia sudah tau isi AL Quran adalah kebenaran tapi dia enggan untuk beriman berarti sikap yg ditunjukkan adalah baladah(bodoh), bodoh karena tidak mau beriman walaupun dia suka mendengar ayat suci Al-Quran.

#tolong follow ya

#jadikan jawaban terbaik ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fatimahzahra270108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 29 Aug 22