1.sebutkan contoh beberapa reklame dan jelaskan!2.apa itu Iklan baris dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari felixbrian872 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.sebutkan contoh beberapa reklame dan jelaskan!2.apa itu Iklan baris dan Iklan kolom? dan sebutkan Ciri-Ciri nya
3. sebutkan benda tiga dimensi dan dua dimensi dan pengertian ya benda tiga di
mensi dan dua dimensi?
4. apa itu poster dan embalase?
5. sebutkan ciri-ciri iklan!
Tolong dijawab yaaaa jangan ngasal...... follow akun ku ya


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Reklame adalah alat untuk menawarkan, mempromosikan, memperkenalkan barang-barang hasil produksi atau jasa kepada masyarakat dengan menggunakan gambar dan kata-kata yang menarik.

...

Berbagai contoh reklame antara lain :

Baliho.

Booklet.

Brosur.

Embalase.

Logo.

Poster.

Selebaran.

Spanduk, dsb.

2.Ciri-ciri iklan baris biasanya tidak bergambar, singkat dan berwarna hitam putih, isinya bisa berupa penawaran, penjualan, pencarian dan iklan lowongan kerja. Berbeda dengan iklan baris, secara umum pengertian iklan kolom adalah jenis iklan berdasarkan kolom yang sering dimuat di dalam koran dan media cetak lainnya.

3.Benda tiga dimensi adalah karya seni rupa yang memiliki panjang, lebar dan tinggi serta memiliki volume.Contoh seni rupa tiga dimensi murni:

patung.

relief.

arca.

topeng.

vas bunga.

guci.

boneka.

bangunan bersejarah.

2 dimensi atau biasa disingkat 2D atau bidang, adalah bentuk dari benda yang memiliki panjang dan lebar.Contoh Seni Rupa 2 Dimensi

Lukisan (di atas kertas atau kanvas) Lukisan adalah karya seni yang proses membuatnya dilakukan dengan memulaskan cat dengan alat kuas lukis, pisau palet atau peralatan lain. ...

2. Fotografi. ...

3. Batik. ...

4. Lukisan dinding. ...

Patung/arca. ...

Mebel (meja, kursi, dan lainnya) ...

4.istilah ini dapat kita temukan dalam lingkup usaha. Poster dan buklet, misalnya, terkait dengan upaya suatu bentuk usaha dalam memasarkan produk yang mereka ciptakan. Sementara logo terkait dengan identitas perusahaan tersebut. Adapun embalase erat kaitannya dengan proses distribusi.

5.Ciri-Ciri Iklan yang Benar

Ciri-ciri iklan adalah memiliki isi yang jelas. ...

Ciri-ciri iklan adalah selalu Informatif. ...

Ciri-ciri iklan adalah menggunakan bahasa yang mudah dimengerti. ...

Ciri-ciri iklan adalah dikemas untuk menarik perhatian dan minat para pembacanya. ...

Ciri-ciri iklan adalah bersifat mengajak dan membujuk.

Penjelasan:

maaf klo salah:}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iriibilangboss dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 11 Jun 21