Berikut ini adalah pertanyaan dari Rifqif9371 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Nabi Ibrahim AS setelah dibakar oleh Raja Namrud adalah beliau selamat dan tidak terbakar.
Penjelasan:
Nabi Ibrahim AS dibakar Raja Namrud setelah kalah berdebat dengan Ibrahim AS. Raja Namrud kemudian memerintahkan pasukannya untuk membakar Ibrahim AS. Raja Namrud dan rakyatnya mengira bahwa Nabi Ibrahim AS akan terbakar dan menjadi abu. Namun, Nabi Ibrahim AS selamat, sehat wal ‘afiat. Bahkan Nabi Ibrahim AS tidak merasakan panas sedikitpun. Mengapa bisa demikian? Karena Nabi Ibrahim AS dilindungi oleh Allah SWT. Sebagaimana firman Allah SWT :
قُلۡنَا يٰنَارُ كُوۡنِىۡ بَرۡدًا وَّسَلٰمًا عَلٰٓى اِبۡرٰهِيۡمَۙ
"Kami (Allah) berfirman, "Wahai api! Jadilah kamu dingin, dan penyelamat bagi Ibrahim!." (QS. Al-Anbiya :69)
Jadi, yang terjadi pada Nabi Ibrahim AS setelah dibakar oleh Raja Namrud adalah beliau selamat dan tidak terbakar.
Semangat ya, semoga membantu.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmipp34 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Sep 22