perbuatan para sahabat yang dilihat oleh rasulullah saw kemudian beliau

Berikut ini adalah pertanyaan dari naufal902295 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

perbuatan para sahabat yang dilihat oleh rasulullah saw kemudian beliau tidak menegur atau melarang hal ini termasuk hadits​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebutan untuk hadisyang bersumber daridiamnya nabipada saat sahabat melakukan sesuatu amalan atau suatu aktivitas adalahhadist taqririyah. Hadis taqririyah merupakansalah satu jenis hadis yangditinjau dari segi sumberatau usul darimatan hadis.

Pembahasan

Hadis merupakan semua hal yang berasal sumbernya dari nabi Muhammad yang menjadi sumber rujukan hukum bagi umat islam. Hadis nabi merupakan salah satu sumber hukum islam sebagaimana yang telah Allah sebutkan di dalam Surah An Nisa ayat yang ke 159. Oleh karena itu, kita harus selalu menjadikan hadis sebagai pedoman hidup kita sehari-hari.

Suatu hadis nabi berdasarkan dari segi sumberatau usul darimatan hadisnya maka hadis nabi terbagi menjadi beberapa bagian yaitu

  • Hadis fi'liyyah, hadis tersebut merupakan salah satu jenis hadis nabi yang matan hadisnya bersumberdari segalaperbuatan nabi.
  • Hadis qauliyyah, hadis tersebut merupakan salah satu jenis hadis nabi yang matan hadisnya bersumberdari segalaperkataan nabi.
  • Hadis taqririyah, hadis tersebut merupakan salah satu jenis hadis nabi yang matan hadisnya bersumberdari segaladiamnya nabi.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pembagian hadis berdasarkan kualitas yomemimo.com/tugas/18819967
  2. Materi tentang contoh hadis sahih yomemimo.com/tugas/18814362
  3. Hadis tentang ibadah dan bersyukur yomemimo.com/tugas/19162565

============================

Detail Jawaban

Kelas: X

Mata pelajaran: Agama

Bab: Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku

Kode soal: 10.14.4

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jul 20