Bahasa Indonesia SD/MI12. Bacalah kedua teks berikut!Teks 1Guru adalah pahlawan

Berikut ini adalah pertanyaan dari virgiliuschristoforu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bahasa Indonesia SD/MI12. Bacalah kedua teks berikut!
Teks 1
Guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa. Beliau mengajari kita hingga lancar menulis dan membaca. Semua itu
dilakukan untuk mencerdaskan generasi muda. Guru membimbing kita belajar setiap hari. Guru sangat berjasa bagi
Indonesia.
Teks 2
Setiap hari guru datang ke sekolah dengan harapan dapat membagi ilmu yang ia miliki kepada murid-muridnya. la
rela dengan sabar menjelaskan satu per satu materi yang belum dipahami muridnya. Harapannya agar murid-muridnya
dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.
Perbedaan pola penyajian kedua teks tersebut adalah ....
A. Teks 1: Di mana, apa
C. Teks 1: Siapa, apa
Teks 2: Kapan, siapa, apa
Teks 2: Kapan, siapa, apa
B. Teks 1: Siapa, bagaimana
D. Teks 1: Siapa, mengapa
Teks 2: Kapan, siapa, mengapa
Teks 2: Kapan, siapa, apa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Teks 1: Siapa, mengapa

Teks 2: Kapam, siapa, apa

semoga membantu dan bisa benar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alhabsy16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21