Berikut ini adalah pertanyaan dari ghinarihadatulaisy pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.Mengapa manusia diwajibkan untuk optimis?
4.Mengapa Allah melarang umatnya untuk berputus asa?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. optimis ialah bermakna "paham" (keyakinan) atas segala sesuatu dari segi yang baik dan menyenangkan
2. Optimis dapat melindungi diri dari kecemasan dan kekhawatiran tentang masa lalu dan masa depan, juga menjadi obat dari rasa putus asa, lebih merasa percaya diri dan tidak khawatir dalam menjalani kehidupan
3. manusia wajib ikhtiar kepada Allah SWT karena semua masalah pasti ada jalan keluarnya. Sebagaimana pesan Nabi Yakub As kepada anak-anaknya dalam mencari saudaranya Yusuf serta Bunyamin
4. Ketika Allah melarang manusia berputus asa, itu artinya Allah sudah menjamin pasti ada harapan dan jalan keluar bagi setiap permasalahan. Itulah mengapa selalu ada fitrah jalan keluar dalam setiap pemecahan masalah. Berupa jalan yang semakin mendekatkan diri manusia kepada ajaran-Nya
Penjelasan:
maaf kau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Queen2999 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Jun 21