Berikut ini adalah pertanyaan dari JIHAN3215 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
kebijakan :
1. dilarangnya penggunaan bahasa Belanda : dampak : simpatisan Jepang Indonesia meningkat
2. diizinkannya merah putih berkibar : bertambahnya semangat kemerdekaan
3. jepang menguasai sumber daya : Indonesia kehilangan sumber daya oleh asing
4. dibuatnya pembela tanah air : membantu Jepang dalam perang dunia
pelajaran :
simpati Jepang sempat diterima tapi kita harus tahu apa tujuan dari simpati tersebut
#nocopas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh WORLDNOW dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Jun 21