1.Bagaimana bentuk mata uang pada masa abdul malik bin marwan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari rezasantuy0007 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Bagaimana bentuk mata uang pada masa abdul malik bin marwan?2.Jelaskan bentuk perhatian para khalifah bani Umayyah pada bangunan bersejarah!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Dalam pemerintahannya Abdul Malik bin Marwan melakukan reformasi seperti penyeragaman bahasa pemerintahan (menggunakan bahasa Arab yang mengganti bahasa Persia dan Yunani), menyeragamkan mata uang (menggunakan uang emas) dan melakukan sentralisasi pemerintahan.
  2. Perkembangan arsitektur secara sistematis telah dirintis sejak masa Umayyah. Arsitek ternama kala itu adalah al-Walid. Ia adalah putra Khalifah Abd al-Malik. Ia sudah mempunyai bakat dan potensi yang besar dalam bidang arsitektur sejak ia masih berusia muda. Ia terus menekuni bakatnya hingga mewarisi takhta kekhalifahan.

Penjelasan:

maaf kalo ada yang salah:b

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rivkaverenika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21