Berikut ini adalah pertanyaan dari KidsTeam pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1. Apa yang dimaksud Lailatul Qadar?
2. Bagaimana tanda-tanda malam langit pada Lailatul Qadar?
3. Malam Lailatul Qadar datang pada bulan?
SERTAKAN PENJELASAN !
#KidsTeam
#QuizKidsTeam
#LailatulQadar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pembahasan
1. Lailatul Qadar Ialah suatu hari dimana Turun nya Ayat - Ayat Suci Al-Qur'an,Lailatul Qadar Disebut Juga sebagai Hari 1000 bulan,Saat malam Lailatul QadarPahala jugadiperlipatgandakanDan diberikan Kepada Orang YangBeramal Sholeh ,Disinilah Manusia mulai berlomba - lomba mencari pahala,Selain itu lailatul Qadar sangat utama untuk dijalan/Diperingatkan Oleh orang Muslim,Sebagaimana Allah SWT Berfirman Mengenai keutamaan malam Lailatul Qadar :
إِنَّا أَنزَلْنَاهُ فِي لَيْلَةِ الْقَدْرِ وَمَا أَدْرَاكَ مَا لَيْلَةُ الْقَدْرِ لَيْلَةُ الْقَدْرِ خَيْرٌ مِّنْ أَلْفِ شَهْرٍ تَنَزَّلُ الْمَلَائِكَةُ وَالرُّوحُ فِيهَا بِإِذْنِ رَبِّهِم مِّن كُلِّ أَمْرٍ سَلَامٌ هِيَ حَتَّى مَطْلَعِ الْفَجْرِ
Arti nya :
"Sesungguhnya Kami menurunkan Al-Qur’an pada malam Lailatul Qadar, tahukah engkau apakah malam Lailatul Qadar itu ? Malam Lailatul Qadar itu lebih baik dari seribu bulan, pada malam itu turunlah melaikat-malaikat dan Jibril dengan izin Allah Tuhan mereka (untuk membawa) segala usrusan, selamatlah malam itu hingga terbit fajar" ( QS :Al-Qadar : 97 )
2. Pada malam Lailatul qadar suasana langit Sangat Terang dan Bersih,Begitupun Dengan Hembusan angin Yang Membawa ketenangan.
3. Lailatul Qadar sendiri terjadi Pada Bulan suci Ramadhan Yaitu pada malam² ganjil ,Contoh nya Seperti 21,23,25,27 dan lain Angka² ganjil lain nya !!
________________________________
Pelajari Lebih Lanjut:
Materi mengenai " Lailatul Qadar :
________________________________
Detail jawaban :
Mapel : Pendidikan Agama Islam Dan Budi pekerti
Kelas : 4 dan 5 SD
Kategori : keutamaan Malam Lailatul Qadar Bagi seorang Muslim
Kode soal : 14
Kata kunci : Pengertian Malam Lailatul Qadar.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mazayakamilah04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 05 Aug 21