1. Rasulullah saw. selalu mengajarkan manusia agar meraih kesuksesan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari azzaamalghifari12 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Rasulullah saw. selalu mengajarkan manusia agar meraih kesuksesan di dan 2 Sifat amanah dan jujur sudah melekat pada diri Rasulullah saw. sejak beliau masih 3. Setelah Abu Bakar wafat, kekhalifahan digantikan oleh .... 4. Usman bin Affan memeluk Islam karena ajakan .... 5. Sahabat yang setia menemani hijrahnya Rasulullah saw. adalah .... 6. Memberi makan binatang ternak termasuk bentuk ... terhadap binatang. 7. Empat pemimpin umat Islam setelah Rasulullah saw. wafat disebut ... 8. Negeri Romawi dan Persia pernah dikuasai Islam pada masa kepemimpinan 9. Usman pernah meriwayatkan hadis kurang lebih ... hadis. 10. Zunnurain artinya .... ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. di dunia dan akhirat

2. kecil

3. umar bin khattab

4. atas ajakan Abu Bakar dan termasuk golongan As-Sabiqun al-Awwalun (golongan yang pertama-tama masuk Islam).

5. abu bakar as sidiq

6. kasih sayang / peduli

7. khulafaur rasidin

8. ditaklukan oleh kekuatan pasukan Muslim masa kekhalifahan Umar bin Khattab.

9. kurang lebih 150 hadist

10. "Dzu Nur'ain" adalah gelar yang diberikan kepada Utsman bin Affan yang berarti "Pemilik Dua Cahaya" karena menikahi dua putri Rasulullah, yaitu Ruqayah dan Ummu Kultsum.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Haechangf17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Feb 22