Siapakah yang paling tepat untuk menjadi imam sholat berjamaah ....

Berikut ini adalah pertanyaan dari aqilad223 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Siapakah yang paling tepat untuk menjadi imam sholat berjamaah ....a. Bu Aminah berusia 35 tahun. Bu Aminah berada di saf terdepan. Tetapi tidak fasih dalam membaca ayat-ayat al-Qur'an.

b. Pak Yudi telah berusia 60 tahun. Bacaan ayat al-Qur'an Pak Yudi masih fasih. Tetapi Pak Yudi berada di saf paling belakang

c. Maulana berusia 15 tahun. Bacaan al-Qur'an Maulana fasih. Dan Maulana berada di saf paling depan.

d. Riki berusia 14 tahun. Dia berada di saf paling depan. Tetapi dia tidak fasih membaca ayat al-Qur'an.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Maulana berusia 15 tahun. Bacaan al qur'an maulana fasih. Dan maulana berada di saf paling depan

Penjelasan:

عفوًا جدا إذا خطاء

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ummudyahman1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jan 22