Takdir Mu’alaq adalah ketentuan Allah SWT terhadap makhlukNya yang mungkin

Berikut ini adalah pertanyaan dari lindazverse pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Takdir Mu’alaq adalah ketentuan Allah SWT terhadap makhlukNya yang mungkin masih dapat berubah dengan usaha manusia. Berikut yang termasuk Takdir Mu’alaq adalah ... . *A. Matahari terbit dari sebelah timur

B. Istri pak Ahmad melahirkan bayi laki-laki

C. Abdullah belajar dengan tekun supaya cita-citanya tercapai

D. Beberapa waktu lalu terjadi bencana gempa bumi di Jepang


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم

Assalamualaikum...

Hallo adik-adik!!! Balik lagi di Brainly. Sekarang kakak akan kembali menjawab pertanyaan adik-adik. Nah, untuk kali ini kita akan membahas tentang "Takdir Muallaq". Let's get started!!!.

Jawaban:

C. Abdullah belajar dengan tekun supaya cita-citanya tercapai.

Pembahasan:

Takdir adalah perpaduan/gabungan antara Qadha dan Qadar. Nah,, untuk kali ini kita membahas tentang takdir Muallaq. Apa itu takdir Muallaq? Takdir Muallaq adalah takdir Allah terhadap makhluk-nya yang mungkin masih dapat dirubah dengan usaha manusia. Contohnya: Si fulan ingin cita-citanya itu tercapai maka dari itu dia harus bersungguh-sungguh dalam belajar, atau contoh lain, si fulan ingin kaya maka dari itu ia harus rajin bekerja dan rajin menabung.

Kesimpulan:

Jadi, jawaban yang tepat adalah yang "C", Abdullah belajar dengan tekun supaya cita-citanya tercapai.

--------------------------------------------------

Demikian lah penjabaran dari kakak. Semoga dengan iLmu yang sedikit ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Jangan lupa terus berusaha dan berdoa.

»» Pelajari Lebih Lanjut

Demikianlah jawaban dari kakak. Nah, adik-adik Untuk soal - soal materi Agama yang lainnya, adik-adik bisa cek link dibawah ini. Insya Allah jawabannya baik karena sudah terverifikasi oleh yang ahli. Cekidot!!!.

==================================

Detail Jawaban

  • Mapel : Pend. Agama Islam
  • Kelas : 6
  • Materi : Bab 7 -Iman Kepada Qadha dan Qadar
  • Kata Kunci : Contoh takdir muallaq
  • Kode Soal : 14
  • Kode Kategorisasi : 6.14.7

==================================

☆BelajarBahasaArab

#AyoBelajar

#NoCopas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BelajarBahasaArab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21