23. ikhlas atas nizki yang Allah swtBenkan dan berusaha dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurainiii92 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

23. ikhlas atas nizki yang Allah swtBenkan dan berusaha dengan cara
yang baik dalam memperolehnya
adalah salah satu sikap meneladani
sifat Allah swt yaitu....
اَلْعَدْلُ .a

اَلْعَزِ يْزُ .b

اَلرَّءُوفُ .c

اَلْبَاسِطُ.d​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d

Penjelasan:

Al Basith artinya meluaskan dan melapangkan rezeki kepada hambaNya. Juga mengandung makna membentangkan nyawa kepada hamba sehingga mendapatkan kehidupan. Asmaul Husna ke-21 ini tercantum dalam Surat Al Baqarah ayat 245 dan Asy Syura ayat 27.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vadiarahmayani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21