Berikut ini adalah pertanyaan dari kanidafauziah770 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Islam
2. baligh dan berakal
3. mampu
Penjelasan:
syarat orang yang hendak melaksanakan kurban :
1. Islam
Berkurban dilakukan oleh orang yang beragama Islam. Akan tetapi bila ada orang yang bukan beragama Islam ingin berkurban, maka mereka bisa menyerahkan sapi atau kambing kepada umat Islam sebagai hibah atau pemberiaan biasa. Tetapi ini tidak bisa dikatakan kurban.
2. baligh dan berakal
Orang yang hendak berkurban harus berakal sehat (tidak gila ataupun mabuk), serta baligh (sudah mencapai usia dewasa). Maka dari itu, anak-anak tidaklah tergolong kelompok orang wajib qurban. walaupun begitu anak-anak bisa diajarkan sejak dini dengan melihat proses penyembelihan kurban.
3. mampu
Seseorang yang mampu yakni memiliki harta yang cukup maka ia dapat berkurban.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riaaiki618 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 15 Feb 22