Berikut ini adalah pertanyaan dari wibusetia35 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
itu surat al falaq ayat 5
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
hukum bacaan pada ayat yang bergaris bawah adalah B. Idzhar
Pembahasan
Idzhar adalah apabila nun sukun (نْ) dan tanwin (—ٌ—ٍ—ً—) bertemu dengan huruf - huruf idzhar, maka akan dibaca dengan jelas tanpa dengung/didengungkan. idzhar artinya jelaas.
huruf - huruf idzhar ada 6, yaitu :
=> ا، ح، خ، ع، غ، ها
Contohnya :
– اَ نْعَمَلَ
terdapat nun sukun (نْ) bertemu dengan huruf idzhar yaitu (ع)
— قُرْءٰنًا عَرَبِيًّا
terdapat fathatain (—ً—) bertemu dengan huruf idzhar yaitu (ع)
— قَا لُوْا لَئِنْ اَكَلَهُ الذِّئْبُ
terdapat nun sukun (نْ) bertemu dengan huruf idzhar yaitu (ا)
•••
Pembahasan Soal
hukum bacaan pada ayat yang bergaris bawah adalah B. Idzhar kenapa idzhar? karena jika dilihat lafal yang bergaris bawah dari surah Al-Falaq ayat 5 tersebut :
وَمِنْ شَرِّ حَا سِدٍ اِذَا حَسَدَ
disitu terdapat kasrahtain (—ٍ— : دٍ) bertemu dengan huruf idzhar yaitu alif (ا), maka lafal tersebut akan dibaca jelas.
____________________
Pelajari Lebih Lanjut :
- Tolong sebutkan macam macam izhar dan pengertiannya => yomemimo.com/tugas/11925827
- Sebutkan 5 contoh idzhar halki beserta nama surah dan ayat nya => yomemimo.com/tugas/11077322
- Apa pengertian idgam menurut istilah dan bahasa => yomemimo.com/tugas/5362806
Detail Jawaban :
Mata pelajaran : Agama Islam
Kelas : VIII
Bab : Tajwid nun mati atau tanwin
Kata Kunci : Idzhar
Kode Soal : 14
Kode Kategorisasi : 8.14
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SitiNurfaisyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21