Perhatikan dan terjemahan Quran ar-rahman ayat 33 berikut ini !"wahai

Berikut ini adalah pertanyaan dari sranger15 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan dan terjemahan Quran ar-rahman ayat 33 berikut ini !"wahai golongan jin dan manusia jika kamu sanggup menembus penjuru langit dan bumi maka tembuslah kamu tidak akan mampu menembusnya kecuali dengan kekuatan dari Allah" pernyataan yang sesuai dengan terjemahan ayat diatas adalah......
a orang beriman dapat dan berpengetahuan luas akan dihormati orang lain
B dgn ilmu pengetahuan manusia dapat menjelajahi alam semesta
C memberikan kesempatan kepada orang lain untuk sama-sama mendapatkan ilmu
D keimanan seseorang harus dilandasi dengan ilmu pengetahuan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.keimanan seseorang harus dilandasi dengan ilmu pengetahuan​

Penjelasan:

Ayat ini menjelaskan kepada kita bahsannya ilmu dan kekuasaan Allah tidak mampu ditandingi oleh manusia dan jin sekalipun. Ayat ini mengambarkan bagaimana Allah mengancam dan menantang manusia untuk menempus penjuru langit dan bumi. Akan tetapi masnusia dan jin tidak mampu melakukannya karena manusia dan jin tidak memiliki kekuatan .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindacc dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21