Tulisakan dua akibat jika tidak menghargai keanekaragaman yg ada di

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fattah41961 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulisakan dua akibat jika tidak menghargai keanekaragaman yg ada di indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut, beberapa akibat jika tidak menghargai keanekaragaman yang ada di Indonesia

  • Timbulnya perpecahan dan perselisihan antar ke dua pihak
  • Muncul nya perilaku yang menghargai orang lain, seperti tawuran, dan lainnya.

Penjelasan:

Keanekaragaman di Indonesia merupakan salah satu anugerah dan berkat yang datang dan diberikan kepada kita dari Tuhan yang Maha Esa dengan fungsi untuk saling melengkapi antar keragaman, dan bukan sebagai bahan ejekan atau sebagai alasan munculnya perpecahan antar sesama masyarakat di Indonesia. Oleh karena itu, seharusnya sikap kita yaitu menghargai dan toleransi kepada keragaman yang ada.

Pelajari lebih lanjut tentang materi tersebut pada → yomemimo.com/tugas/6689580

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22