Bacaan yang berisi tentang puji-pujian kepada Allah SWT, disebut... *A.TahsinB.TakbirC.TahmidD.Shalawat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizqiardiantosaputro pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bacaan yang berisi tentang puji-pujian kepada Allah SWT, disebut... *A.Tahsin
B.Takbir
C.Tahmid
D.Shalawat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bacaan yang berisikan tentang pujian kepada Allah disebut dengan baacan tahmid. Lafadz dari bacaan tahmid adalah ٱلْحَمْدُ لِلَّٰهِ. Terjemahan dari lafadz ٱلْحَمْدُ لِلَّٰهِ adalah segala puji bagi Allah

Penjelasan:

Baacan tahmid merupakan salah satu bagian dari bacaan kalimat tayyibah. Bacaan tahmid merupakan salah satu bacaan yang di lafadzkan pada saat dzikir. Sehingga mengucap lafadz ٱلْحَمْدُ لِلَّٰهِ dalam kehidupan sehari-hari mengandung nilai ibadah.

Pelajari lebih lanjut tentang materi kalimat tayyibah, pada yomemimo.com/tugas/21598163

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21