Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini ! 1) Pertunjukan wayang kulit

Berikut ini adalah pertanyaan dari hastabray5269 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini ! 1) Pertunjukan wayang kulit 2) Mendirikan pondok pesantren Ampel Denta 3) Menjadi seorang sultan/raja 4) Terampil dalam memainkan gamelan 5) Permainan cublak-cublak suweng 6) Tembang Jor 7) Tembang Sinom dan Kinanti Dari pernyataan-pernyataan tersebut, manakah yang merupakan strategi dakwah yang dilakukan oleh salah satu Walisanga yang bernama asli Raden Paku ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

5) permainan cublak-cublak suweng

Permainan tradisional yang menjadi metode dakwah dari Sunan Giri adalah Jelungan, Cublak Suweng, serta beberapa gending atau yang dikenal dengan lagu instrumental Jawa seperti Asmaradana dan Pucung.

Penjelasan:

Semoga bisa membantu:)

maaf jika ada yang salah

Jangan lupa jadikan jawaban tercerdas!

#nocopas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sulfiati7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21