Berikut ini adalah pertanyaan dari triyaradmahani pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kata Al Humazah yang terdapat pada ayat pertama surat pendek ini memiliki arti yaitu pengumpat. Pokok isi surat Al Humazah adalah ancaman Allah S.W.T terhadap orang-orang yang suka mencela orang lain, suka mengumpat dan suka mengumpulkan harta tetapi tidak menafkahkannya di jalan Allah S.W.T. Sifat-sifat buruk mereka yang suka mengumpat, mencela dan mengumpulkan harta namun tidak mau menginfakkannya di jalan Allah S.W.T akan mendapatkan ancaman dari Allah S.W.T. Ancaman tersebut berupa neraka hutamah dengan api yang menyala-nyala. Neraka ini akan menghancurkan dan meluluhlantahkan segala sesuatu yang masuk ke dalamnya termasuk para pengumpat dan pengumpul harta dunia.
Penjelasan:
Maaf kl salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh husnulgunawan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Mar 22