37. Perhatikan hadis berikut!Salah satu kandungan hadis tersebut adalah larangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari harniatichr pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

37. Perhatikan hadis berikut!Salah satu kandungan hadis tersebut adalah larangan untuk beri'tikaf ketika ....
a.Sedang bekerja untuk memenuhi nafkah keluarga
b. Bercanda dan ngobrol di masjid saat
c.Sedang menstruasi atau datang bulan bagi
wanita muslimah
d. Kurang sehat badan karenamemerlukan fisik yang kuat​
37. Perhatikan hadis berikut!Salah satu kandungan hadis tersebut adalah larangan untuk beri'tikaf ketika ....a.Sedang bekerja untuk memenuhi nafkah keluargab. Bercanda dan ngobrol di masjid saat c.Sedang menstruasi atau datang bulan bagiwanita muslimahd. Kurang sehat badan karenamemerlukan fisik yang kuat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.Sedang menstruasi atau datang bulan bagi wanita muslimah

Penjelasan:

Lafadz "Haidzi" artinya orang yang menstruasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kangirham1979 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Mar 22