Tuliskan dua Dalil Asmaul Husna Al Baqi...​

Berikut ini adalah pertanyaan dari cikaalmo pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan dua Dalil Asmaul Husna Al Baqi...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kullu man 'alaihā fān. Wa yabqā waj-hu rabbika żul-jalāli wal-ikrām.

Artinya : Semua yang ada di bumi itu akan binasa. Dan tetap kekal Dzat Tuhanmu yang mempunyai kebesaran dan kemuliaan.

Wa yabqā waj-hu rabbika żul-jalāli wal-ikrām.

Artinya : Semua yang ada di bumi itu akan binasa. Dan tetap kekal Dzat Tuhanmu yang mempunyai kebesaran dan kemuliaan.

Penjelasan:

Berdasarkan dalil tersebut, Al Baqi memiliki makna bahwa segala yang ada dunia bisa rusak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh supriujang874 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Dec 21