1. Setiap nama surat dalam Al Qur'an memiliki arti. Al

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliasucidamayanti38 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Setiap nama surat dalam Al Qur'an memiliki arti. Al Kaafiruun memiliki arti.... *a. orang-orang musyrik
b. orang-orang fasik
c. orang-orang kafir
d. orang-orang islam
2. Q.S Al Kaafiruun merupakan surat ke.... dan tergolong surat.... *
a. 109, Makkiyyah
b.110, Makkiyyah
c. 109, Madaniyah
d.110, Madaniyah
3. Surat Al Kaafiruun terdiri dari.... ayat. *
a. 5
b. 6
c. 7
d. 8
4. Perhatikan ayat berikut! وَلَاۤ اَنَا عَابِدٌ مَّا عَبَدْتُّمْ. Ayat berikut terdapat pada surat Al Kaafiruun ayat ke... *
a. dua
b. tiga
c. empat
d. lima
5. Perhatikan ayat berikut! لَكُمْ دِيْنُكُمْ وَلِيَ دِيْنِ. Ayat berikut memiliki arti.... *
a. untukku agamaku, dan untukmu agamamu
b. untukmu agamamu, dan untukku agamaku
c. untukku agamamu, dan untukmu agamaku
d. untukmu agamaku, dan untukku agamamu
6. Surat Al Kaafiruun dinamai "Al Kaafiruun " diambil dari ayat ... *
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
7. Perhatikan potongan ayat berikut! "قُلْ يٰٓاَ" terdapat hukum bacaan... *
a. Mad Wajib Muttashil
b. Mad Jaiz Munfashil
c. Mad T habi’i
d. Mad ‘Aridl Lissukun
8. Surat al Kaafiruun mengisyaratkan tentang pupusnya harapan orang kafir Quraiys karena.... *
a. Nabi Muhammad tidak mau menerima hadiah
b. Nabi Muhammad tidak mau tinggal di Mekah
c. Nabi Muhammad tidak mau mengikuti tata cara ibadah mereka
d. Nabi Muhammad ingin hijrah ke Madinah
9. Salah satu hikmah yang bisa diambil dari makna kandungan Q.S al Kaafiruun adalah.... *
a. ragu dengan agama sendiri
b. ikut beribadah agama selain islam
c. memaksa non muslim masuk agama islam
d. saling menghormati meski berbeda agama
10. Ali memiliki teman non muslim di kelasnya. Contoh sikap menghormati pemeluk agama lain dengan cara.... *
a. mengganggu ibadah mereka
b. memaksa mengikuti ibadah umat islam
c. mempersilahkan mereka beribadah
d. mengikuti ibadah mereka

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. orang orang kafir

b 6 ayat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syifaannisaul8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 Nov 21