Tuliskan satu (1) pidato tentang/judulnya romadonTolong ya pliss kakak kakak

Berikut ini adalah pertanyaan dari syella38 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan satu (1) pidato tentang/judulnya romadonTolong ya pliss kakak kakak ataw adek adek :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bulan suci Ramadan segera tiba. Bulan mulia yang paling dinanti-nanti seluruh umat Islam di belahan bumi mana pun untuk menjalankan ibadah puasa.

Menyambut bulan penuh berkah ini, umat Islam diingatkan kembali pada pidato Nabi Muhammad sallallahu alaihi wasallam. Nabi yang mendapat gelar Al Amin itu menyampaikan keistimewaan Ramadan, serta anjuran untuk meningkatkan penghambaan kepada Allah dan kepedulian sosial.

Mengawali pidatonya, Nabi Muhammad menyebut Ramadan merupakan bulan agung dan penuh berkah. Bulan yang di dalamnya terdapat suatu malam yang lebih baik dari seribu bulan.

Pada bulan Ramadan, Allah menjadikan puasa sebagai suatu kewajiban dan qiyam atau salat di malam harinya sebagai ibadah sunnah.

"Siapa yang mendekatkan diri kepada Allah dengan suatu kebajikan, maka nilainya sama dengan mengerjakan kewajiban di bulan lain. Siapa yang mengerjakan suatu kewajiban dalam bulan Ramadhan tersebut, maka sama dengan menjalankan tujuh puluh kewajiban di bulan lain."

Nabi Muhammad juga menyebut, Ramadan merupakan bulan kesabaran. Sedangkan ketabahan dan kesabaran, balasannya adalah surga. Ramadhan adalah bulan pertolongan. Pada bulan itu rezeki orang-orang mukmin ditambah.

Rasul terakhir bagi umat Muslim ini juga menyampaikan kabar gembira kepada siapa saja yang memiliki jiwa sosial tinggi di bulan Ramadan. Mereka yang memberikan makanan untuk berbuka bagi orang yang berpuasa akan diampuni dosanya, dibebaskan dari api neraka. Mereka juga akan memperoleh pahala seperti orang yang berpuasa tersebut.

"Sedangkan pahala puasa bagi orang yang melakukannya, tidak berkurang sedikit pun," kata Nabi Muhammad.

Di tengah pidatonya, para sahabat bertanya kepada Nabi Muhammad bagaimana jika di antara mereka tidak memiliki makanan yang bisa diberikan kepada orang lain untuk berbuka puasa.

Rasulullah menjawab, "Allah memberikan pahala kepada orang yang memberikan sebutir kurma, atau seteguk air, atau seteguk susu.

Penjelasan:

MAaf kalo salah

JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YAH

FOLLOW

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh evanandika536 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Aug 21