Nama Negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari nobayarbayar pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nama Negaraa. Arab

1. India

b. Yaman

2. Irak

c. Sri Lanka

3. Cina d. Damasykus

4. Persia

Dari pernyataan tabel di atas, negara asal para pedagang yang menyebarkan agama Islam ke

Indonesia adalah....

A. c-2

B. d-3

C. a-l

D. b-4​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. a-l

Penjelasan:

TEORI GUJARAT

Teori India atau teori Gujarat menyebutkan agama islam masuk ke Indonesia melalui para pedagang dari india muslim (Gujarat) yang berdagang di nusantara pada abad ke-13. Saudagar dari Gujarat yang datang dari Malaka kemudian menjalin relasi dengan orang-orang di wilayah barat di Indonesia, setelah itu terbentuklah.

TEORI ARAB

Teori Arab (Mekah)

Kemudian selanjutnya ada teori Arab (Mekah) yang merupakan teori Islam yang menyebutkan bahwa Islam masuk ke Indonesia langsung dari Arab (Mekah) pada masa kekhalifahan. Teori ini didukung oleh J.C. van Leur hingga Buya Hamka atau Abdul Malik Karim Amrullah.

semoga membantu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ridwanfawwaz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Mar 22