bagaimana cara mensucikan tangan yang terkena najis mughaladah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kaylaira77 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara mensucikan tangan yang terkena najis mughaladah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara menyucikan najis Mughallazah dalam hukum Islam

pertama, mencampur air dan debu atau tanah secara berbarengan, baru kemudian diletakkan pada tempat yang terkena najis. ...

kedua, meletakkan debu atau tanah di tempat yang terkena najis, lalu memberinya air dan mencampur keduanya, baru kemudian dibasuh hingga bersih,

Penjelasan:

ada d buku.

jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asihsusanti019 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22