kisah usman bin affan sebelum masuk islam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari AldoArsyad pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kisah usman bin affan sebelum masuk islam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Utsman bin Affan adalah saudagar atau pedagang. Ia termasuk saudagar yang sukses dan berhasil. Usman adalah sosok yang lembut, sabar, tekun dan pemurah. Dengan ketekunan yang dimilikinya dalam berdagang, pada usia yang masih muda ia sudah bisa berdagang ke negeri Syam dan Hirah. Pada waktu itu, negeri Syam masih di jajah kerajaan Romawi sedangkan hirah adalah jajahan Persia. Dengan keberhasilan dalam berdagang Ia memiliki kekayaan yang banyak dan sahabat yang banyak.

#SmogaMembantu

~balqiss

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh blqzzz01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21