Teori makkah mengemukakan bahwa islam masuk ke indonesia pada abad

Berikut ini adalah pertanyaan dari vivikorompot7671 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teori makkah mengemukakan bahwa islam masuk ke indonesia pada abad pertama hijriah atau abad ke-7masehi. adapun orang-orang yang membawa islam ke indonesia berasal dari bangsa arab, terutama mesir.berikut merupakan bukti masuknya islam ke indonesia abad ke 7 masehi, kecuali ....a. pada abad ke-7 (tahun 674 masehi) di pantai barat sumatera sudah terdapat perkampungan arab (islam)b. berita tiongkok dari hikayat dinasti tang yang antara lain menceritakan tentang orang-orang ta shih(sebutan untuk bangsa arab) yang mengurungkan niatnya untuk menyerang kerajaan ho ling yangdiperintah oleh ratu sima (tahun 674 masehi).c. kerajaan samudera pasai menganut paham syiah sesuai paham yang dianut kerajaan mesird.raja-raja samudera pasai menggunakan gelar al-malik, di mana gelar ini berasal dari mesir.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B

Penjelasan :

yang bukan bukti masuknya islam ke indonesia (teori makkah) adalah berita tiongkok dari hikayat dinasti tang yang antara lain menceritakan tentang orang-orang ta shih(sebutan untuk bangsa arab) yang mengurungkan niatnya untuk menyerang kerajaan ho ling yangdiperintah oleh ratu sima (tahun 674 masehi).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Basith63 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Feb 22