1. Berikut sikap yang mencerminkan beriman kepada qadha' dan qadar,

Berikut ini adalah pertanyaan dari rianhasan321 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Berikut sikap yang mencerminkan beriman kepada qadha' dan qadar, kecuali .... a. Doni berusaha dan berdoa sekuat tenaga untuk mencapai cita-cita b. Rizky selalu menganggap keberhasi- lan itu adalah semata-mata karena hasil usahanya sendiri c.Wati selalu mensyukuri segala nikmat yang telah diberikan oleh Allah swt. d.Rina beranggapan bahwa kehidupan adalah karunia Allah swt.2. seseorang akan mengetahui takdirnya setelah ia....
a. mengalaminya
b. merenungkannya
c. meramalkannya
d. membayangkannya
3. terjadinya peristiwa gerhana bulan termasuk ...
a. qada
b. qadar
c. ajal
d. kimat
4.dimana saja kamu berada , kematian akan mendapatkan kamu, kendatipun kamu di dalam benteng yang tinggi lagi kukuh,...". Hal ini terdapat dalam Q,S....
a. Al Baqarah ayat 20
b. Al Baqarah ayat 78
c. An nisa ayat 78
d. An nisa ayat 80
5. Qadar dapat diubah oleh manusia dengan cara....
a. menangisi
b. berdoa
c. berusaha
d. berdoa dan berusaha​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.b

2.a

3.a

4.c

5.D

Penjelasan:

INSYAALLOH BENAR SEMUA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh miftakhulraisakbar3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 17 Apr 22