1. kapankah waktunya solat magrib2. kapankah waktunya solat isyak3. kapankah

Berikut ini adalah pertanyaan dari mbabetty7 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. kapankah waktunya solat magrib2. kapankah waktunya solat isyak
3. kapankah waktunya solat subuh
4. kapankah waktunya solat Zuhur
5. kapankah waktunya solat ashar
6. kapankah waktunya solat tarawih
#tolong bantu jawab:)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pada waktu terbenamnya matahari dan hilangnya awan yang berwarna merah.

2. Pada saat awan langit mulai gelap (setelah maghrib) hingga sepertiga malam yang awal.

3. Waktu sholat subuh dimulai saat fajar.

4. Pada waktu matahari tergelincir sampai menjelang petang.

5. Pada saat panjang bayangan suatu benda sama dengan tinggi benda tersebut sampai menjelang matahari terbenam.

6. Pada waktu pelaksanaan shalat Tarawih adalah dimulai selepas shalat isya.

Penjelasan:

Semoga bermanfaat

#no copas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungzionabila74 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22