[tex]\huge{B. Arab}[/tex]Hukum merayakan "Valentine" bagi umat Islam adalah?mengapa umat Islam

Berikut ini adalah pertanyaan dari yoyodumps pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

\huge{B. Arab}Hukum merayakan "Valentine" bagi umat Islam adalah?mengapa umat Islam tidak boleh merayakan nya?Jelaskan!


Note :
..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

\tt{Pembahasan :}

Dalam islam tidak ada hari kasih sayang. Karena sebenarnya setiap hari adalah kasih sayang. Valentine adalah perayaan dimana harus ada satu hari dimana kita memberi sesuatu kepada orang yang kita kasihi, orang tua, kekasih atau siapapun. Namun makin kesini valentine dijadikan sebagai ajang maksiat dengan berkumpulnya lawan jenis bukan muhrim saling menyatakan suka sama suka dan perzinaan merajalela, dari sinilah islam melarang kegiatan seperti ini. Ini adalah kegiatan orang kafir yang tidak boleh ditiru, sesuai dengan hadis, "Barangsiapa menyerupai suatu kaum maka ia termasuk bagian dari mereka” (HR Abu Dawud).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alvinkevin03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22