Berikut ini adalah pertanyaan dari falishaadinaa pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Deskripsi cerita bergambartentangbersyukur:
Dalam cerita bergambar tersebut seorang anak meminta kepada ayahnya untuk dibelikan sepatu baru dengan alasan temannya pun mempunyai sepatu baru. Namun ayahnya mengatakan bahwa adiknya yang akan masuk ke sekolah SD lebih butuh sepatu baru. Ada pun sepatu anak itu masih bagus. Maka sang anak pun membatalkan permintaannya dan merasa cukup dan bersyukur dengan sepatu yang sudah ada.
Pesan cerita bergambar tersebut adalah kita harus bersyukur dengan apa yang sudah kita miliki sekarang. Cara bersyukurnya adalah dengan menjaga dan merawat apa yang kita miliki dengan baik. Pesan lainnya adalah kita jangan mudah ikut-ikutan orang lain, ketika orang lain memiliki sepatu baru, kita pun ingin punya sepatu baru. Pesan lainnya adalah kita harus mengutamakan hal lain yang lebih penting, seperti dalam cerita di atas adiknya lebih butuh sepatu baru, maka kita harus mendahulukan itu.
Pembahasan
Menangkap pesan dari cerita bergambarbisa kita lakukan dengan cara mengamatitema cerita tersebut lalu mengumpulkan semua pelajaran dan pengetahuan yang sudah kita pelajari dan menuangkannya ke dalam tulisan untuk mendeskripsikan gambar itu.
Pelajari lebih lanjut tentang bersyukur di sini:
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OmKalem dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 28 Jun 22