Q. PAI________ASSALAMUALAIKUM__________SOAL:Sebutkan 10 nama malaikat, dan sertakan dengan tugas nya....༆

Berikut ini adalah pertanyaan dari CornettoFails pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Q. PAI________ASSALAMUALAIKUM__________
SOAL:
Sebutkan 10 nama malaikat, dan sertakan dengan tugas nya....

༆ RULES ༆

✰ NO COPAS YGY
✰ NO NGASAL ☺︎︎
✰ SERTAKAN PENJELASAN ☺︎︎
✰ JANGAN LUPA BACA BISMILLAH ☺︎︎☺︎︎
✰ SEMOGA YANG MENJAWAB ATAU YANG MEMBACA MENDAPATKAN PAHALA JARIAH.

Jangan liat poin, liat lah pahala yang didapat dari pertanyaan tersebut☺︎︎☺︎︎☺︎︎☺︎︎

_________Wassalamualaikum__________​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut 10 Malaikat beserta tugas-tugasnya;

  1. Jibril = menyampaikan wahyu kepada para nabi dan rasul.
  2. Mikail = membagi rezeki dari Allah SWT. untuk manusia.
  3. Israfil = meniup sangkakala pada hari kiamat dan hari kebangkitan.
  4. Izrail = mencabut nyawa.
  5. Raqib = mencatatat amal baik manusia.
  6. 'Atid = mencatatat amal buruk manusia.
  7. Munkar = menanyai dan menyiksa manusia di alam kubur.
  8. Nakir = menanyai dan menyiksa manusia di alam kubur.
  9. Ridwan = menjaga surga.
  10. Malik = menjaga neraka.

Penjelasan:

Malaikat merupakan makhluk Allah SWT. yang diciptakan dari nur illahi (cahaya Allah). Tujuan diciptakannya malaikat adalah untuk membantu Allah SWT. mengurusi berbagai urusan. Alam malaikat berbeda dengan alam manusia. Malaikat adalah makhluk Allah SWT. yang paling taat dan hanya melakukan apa yang diperintahkan kepadanya.

Detail Jawaban:

Mapel = Pendidikan Agama Islam

Materi = Meneladani Ketaan Malaikat-Malaikat Allah SWT.

Kelas = 7

Kode = -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NadiaNadhimHas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 Aug 22