Berikut ini adalah pertanyaan dari itsFaatih pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Puasa qadha
Puasa nazar
Puasa kifarat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban:Akan tetapi perlu menjadi catatan, orang yang tak berpuasa di bulan Ramadhan wajib menggantinya di hari lain setelah Ramadhan. Utang puasa harus dibayar sesuai dengan yang ditinggalkan. Puasa ini kerap disebut dengan puasa qadha dan bisa dilakukan dengan membaca niatnya terlebih dahulu.
Puasa Nazar merupakan puasa yang wajib dikerjakan saat seseorang telah melaksanakan nazar. Sebelum itu kamu harus mengetahui niat puasa nazar. Dalam bahasa Arab, “Nazar” memiliki arti janji. Janji tersebut dapat mengarah ke kebaikan maupun keburukan.
Puasa kafarat adalah salah satu puasa wajib yang tidak boleh ditinggalkan oleh umat muslim. Pasalnya, secara bahasa, kafarat mengandung arti mengganti, menutupi, membayar, dan memperbaiki sebagaimana yang dikutip dari kitab Al-Fiqhul Islamy wa Adillatuhu oleh Wahbah Az-Zuhaili.
Penjelasan:
maaf klok salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh najibbaihaqi10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 May 22