perbedaan dan persamaan antara tari zapin dan tari persembahan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari juliustan15089 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbedaan dan persamaan antara tari zapin dan tari persembahan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

PERBEDAAN DAN PERSAMAAN ANTARA TARI ZAPIN DAN TARI PERSEMBAHAN

Tari Zapin adalah salah satu tarian tradisional Melayu dari Provinsi Riau yang sangat mengakar dan populer. Zapin berasal dari bahasa Arab yaitu "Zafn" yang mempunyai arti pergerakan kaki cepat mengikut rentak pukulan.

Tari Persembahan merupakan salah satu tarian yang menjadi ciri khas tarian identik dengan pengajuan tepak sirih kepada orang atau tamu agung untuk memakan sirih yang diberikan. Beranjak dari proses tarian ini diciptakan, yang akan diekspresikan kedalam gerak dan simbol lainnya yang penuh makna.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dinidwiyana4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22