Meningkatnya orang kaya di kalangan ummat islam pada jaman sekarang

Berikut ini adalah pertanyaan dari waringindharma pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Meningkatnya orang kaya di kalangan ummat islam pada jaman sekarang ini tentunya sangat membahagiakan bagi ummat islam khususnya, karena hal tersebut membuka peluang untuk kita dapat terus melaksanakan amalan jariyah baik itu berupa sedekah, zakat, maupun wakaf. Islam sangat membenci harta yang tersimpan begitu saja tanpa adanya saling membagi, maka dari itu dengan adanya sistem ekonomi islam membuat suatu sistem keuangan yang salaing menguntungkan, dimana kekayaan tidak hanya dinikmati seorang tapi dapat di bagi ke seluruh ummat dengan adanya shadaqah dan wakaf. Mereka yang dianggap mampu juga enggan melaksanakan rukun islam yang kelima yakni haji. Padahal itu merupakan kewajiban mereka. Coba berikan pendapat kalian tentang fenomena seperti di atas !! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

memang banyak sekali yang awalnya miskin mereka ingat pada Allah selalu ibadah dan berdoa agar diberi kekayaan tetapi kebanyakan orang melupakan Allah bahkan melupakan perintah perintah nya pendapat saya harta itu adalah cobaan dari Allah sesungguhnya harta itu tidak dapat dibawa mati hanya amal ibadah dan pahala yang dibawa ketika mati

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh barzilneverup dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22