Berikut ini adalah pertanyaan dari mgiish320 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. Cermati kutipan teks berikutSebuah gletser di Islandia kembali mencair
sepenuhnya. Gletser yang memiliki luas 15
meter persegi tersebut mencair akibat cuaca
yang semakin panas Perubahan cuaca yang
semakin panas ini bukan tanpa alasan. Sudah
banyak hutan yang diubah menjadi lokasi
pertanian dan tempat tinggal. Banyaknya pohon
yang ditebang untuk kebutuhan manusia ini
menyebabkan suhu bumi meningkat. Bukan
hanya karena luas hutan yang semakin
menyempit, perubahan iklim juga terjadi karena
asap kendaraan pribadi yang semakin tahun
jumlahnya semakin meningkat
Komentar yang tepat untuk teks tersebut
adalah ...
A. Jumlah kendaraan pribadi harus dikurangi.
B. Perbaikan gaya hidup dan penanaman
kembali perlu dilakukan.
C. Penebangan pohon dan pengalihan fungsi
hutan harus segera ditindaklanjuti.
D. Bumi harus segera diselamatkan demi
tetap berlangsungnya ekosistem.
sepenuhnya. Gletser yang memiliki luas 15
meter persegi tersebut mencair akibat cuaca
yang semakin panas Perubahan cuaca yang
semakin panas ini bukan tanpa alasan. Sudah
banyak hutan yang diubah menjadi lokasi
pertanian dan tempat tinggal. Banyaknya pohon
yang ditebang untuk kebutuhan manusia ini
menyebabkan suhu bumi meningkat. Bukan
hanya karena luas hutan yang semakin
menyempit, perubahan iklim juga terjadi karena
asap kendaraan pribadi yang semakin tahun
jumlahnya semakin meningkat
Komentar yang tepat untuk teks tersebut
adalah ...
A. Jumlah kendaraan pribadi harus dikurangi.
B. Perbaikan gaya hidup dan penanaman
kembali perlu dilakukan.
C. Penebangan pohon dan pengalihan fungsi
hutan harus segera ditindaklanjuti.
D. Bumi harus segera diselamatkan demi
tetap berlangsungnya ekosistem.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
d.bumi harus segera di selamatkan demi tetap berlangsung nya ekosistem
Penjelasan:
smg membntu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aa2294982 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 23 May 22