pengertian dan sebab turunnya surah Al alaq​

Berikut ini adalah pertanyaan dari indralukmannulhakim pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian dan sebab turunnya surah Al alaq​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

pengertian:Surat Al Alaq terdiri dari 19 ayat. Al Alaq memiliki arti segumpal darah. Surat Al 'Alaq menerangkan bahwa Allah menciptakan manusia dari benda yang hina kemudian memuliakannya dengan mengajar membaca, menulis dan memberinya pengetahuan.

sebab turunnya:

Sebab turun nya surah al alaq yaitu karena pada masa rasulullah banyak orang2 yg tidak pandai baca tulis termasuk rasulullah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh devifitria581 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Apr 22