Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabilatitiana5 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ini berkaitan dengan kehidupan di akhirat kelak. Pada hari itu, gada gunanya lagi harta maupun tahta. Yang berguna adalah amal ibadah yang diuashakan setiap muslim. Dan ibadah takkan bisa dikerjakan tanpa ilmu. Inilah makna dari perkataan diatas.
Maka beruntunglah orang-orang yang mengejar ilmu yang bermanfaat, karena ia akan tetap 'hidup' di akhirat kelak. Sedangkan orang2 yang hanya mengejar harta dan melupakan akhirat, maka kelak mereka akan 'mati' di akhirat.
Moga bermanfaat ya ^_^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RyanSatya27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 06 Aug 22