[ B. Arab ] Berapa jumlah malaikat yang wajib kita

Berikut ini adalah pertanyaan dari rudia6520 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

[ B. Arab ]Berapa jumlah malaikat yang wajib kita imani ?

Apa saja tugas tugas malaikat?

> Pake penjelasan nya< ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

PENDAHULUAN

Jika kita orang muslim pasti kita akan mengetahui rukun iman, rukun iman memiliki 6 inti, salah satunya adalah iman kepada malaikat Allah swt. sebenarnya banyak malaikat yang diciptakan oleh Allah SWT, tetapi malaikat yang wajib kita imani ada 10 saja.

Menurut bahasa, malaikat merupakan kata jamak yang berasal dari Arab yaitu "malak" yang berarti kekuatan, yang berasal dari yang berarti risalah atau misi. Dalam hadits shahih, Rasulullah SAW bersabda :

"malaikat diciptakan dari cahaya, jin diciptakan dari api dan Adam diciptakan dari apa yang telah diciptakan kepada kalian"

✎ Sifat Sifat Malaikat

• selalu bertasbih siang dan malam tidak pernah lelah dan berhenti

• suci dari sifat-sifat manusia dan jin

• selalu takut dan taat kepada Allah

• tidak pernah berbuat yang tidak di sukai Allah dan selalu mengamalkan apa saja yang diperintahkan-Nya

• bisa terganggu dengan bau tidak sedap

• tidak makan dan minum

• mampu mengubah wujudnya

• memiliki kekuatan dan kecepatan cahaya

PEMBAHASAN

✎ Jumlah Malaikat yang wajib di imani yaitu ada 10

✎ Nama Malaikat beserta Tugasnya

• Jibril : Menyampaikan Wahyu

• Mikail : Menurunkan Hujan / Rezeki

• Israfil : Meniup Sangkakala

• Izrail. : Mencabut Nyawa

• Munkar : Menanyakan orang di dalam kubur

• Nankir : Menanyakan orang di dalam Kubur

• Raqib : Mencatat amal baik manusia

• Atid : mencatat amal buruk manusia

• Malik : Menjaga Neraka

• Ridwan : Menjaga Surga

KESIMPULAN

Jadi, jumlah malaikat yang wajib diimani adalah 10

Pelajari Lebih Lanjut

yomemimo.com/tugas/28523095

yomemimo.com/tugas/6788567

yomemimo.com/tugas/21087231

DETAIL JAWABAN

☄︎ Mapel : Pendidikan Agama Islam

☄︎ Kelas : 4 SD

☄︎ Materi : Mengenal Malaikat dan tugasnya

☄︎ Kata kunci : Jumlah para malaikat dan tugasnya

☄︎ Kode soal : 14

☄︎ Kode Kategorisasi : 4.14.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nxyaptrf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22