Berikut ini adalah pertanyaan dari ismeihastuti pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perilaku berandai-andai terhadap hal yang telah terjadi akan membuka kesempatan bagi iblis menyesatkan manusia. Iblis akan membuat seseorang yang memiliki perilaku tersebut agar tidak menerima takdir Allah. Sehingga membuat orang tersebut tidak akan beriman kepada salah satu rukun iman yaitu tidak beriman kepada qada dan qadar Allah.
Pembahasan
Perilaku berandai-andai terhadap hal yang telah terjadi merupakan salah satu perilaku yang harus dihindari oleh umat islam. Umat islam harus menerima dengan penuh tawakkal kepada Allah atas semua hal yang telah terjadi. Hal ini karena semua hal yang telah terjadi merupakan hal yang telah sesuai dengan takdir atau ketetapan Allah.
Pelajari lebih lanjut tentang beriman kepada qada dan qadar Allah, pada yomemimo.com/tugas/4744959
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 13 Apr 22